Ice cream green tea |
Green tea atau teh hijau adalah salah satu jenis minuman yang segar dan banyak sekali manfaatnya diantaranya adalah dapat membantu mengurangi lemak dan menurunkan berat badan,dan juga dapat membantu memperlambat penuaan.
Dan teh hijau atau green tea itu sendiri tidak hanya di sajikan sebagai minuman teh tapi bisa juga di buat untuk minuman yang lainnya dan di antaranya adalah dapat di buat menjadi ice cream dan saya akan membagikan resep yang pernah saya dapat dari seorang teman yang bekerja di salah satu restoran/cafe yang ada di kota saya.
Dan beikut ini adalah bahan - bahanya :
- susu cair (100 - 150 ml)
- Krim Kental (120 ml)
- larutan 1 sdm tepung maizena dalam sedikit air
- 2 butir kuning telur
- 5 sdm gula pasir
- 2 - 3 sdm teh hijau
Adonan ice cream green tea |
Cara Membuat Green Tea Ice Cream
1. Seduh teh hijau dengan air panas.
2. Kocok kuning telur dan gula pasir sampai berwarnanya pucat.
3. Masukan larutan maizena kedalam adonan telur dan gula pasir yang telah di siapkan tadi.
4. Panaskan Susu cair ditambah krim kental dengan api yang kecil,lalu aduk perlahan sampai mendidih.
5. Tambahkan larutan teh hijau tadi dan adonan kuning telur kedalam susu.
1. Seduh teh hijau dengan air panas.
2. Kocok kuning telur dan gula pasir sampai berwarnanya pucat.
3. Masukan larutan maizena kedalam adonan telur dan gula pasir yang telah di siapkan tadi.
4. Panaskan Susu cair ditambah krim kental dengan api yang kecil,lalu aduk perlahan sampai mendidih.
5. Tambahkan larutan teh hijau tadi dan adonan kuning telur kedalam susu.
6. Masak dengan api kecil sambil diaduk hingga kental, lalu di angkat.
7. Siapkan air es dalam wadah, lalu masukan kedalamnya agar adonan jadi sejuk, sambil terus diaduk hingga dingin.
8. Setelah dingin, pindahkan ke wadah lalu bekukan di dalam freezer kulkas.
9. Setelah beku, haluskan dengan menggunakan mixer sampai lembut, kemudian bekukan lagi ke dalam freezer.
10. Lakukan proses penghalusan sebanyak 2 – 3 kali untuk mendapatkan es krim yang benar-benar lembut
11.Dan terakhir cetak ice cream green tea dengan menggunakan skop atau sendok cetakan ice cream dan ice cream green tea buatan sendiri pun sudah siap di sajikan bersama keluarga.
7. Siapkan air es dalam wadah, lalu masukan kedalamnya agar adonan jadi sejuk, sambil terus diaduk hingga dingin.
8. Setelah dingin, pindahkan ke wadah lalu bekukan di dalam freezer kulkas.
9. Setelah beku, haluskan dengan menggunakan mixer sampai lembut, kemudian bekukan lagi ke dalam freezer.
10. Lakukan proses penghalusan sebanyak 2 – 3 kali untuk mendapatkan es krim yang benar-benar lembut
11.Dan terakhir cetak ice cream green tea dengan menggunakan skop atau sendok cetakan ice cream dan ice cream green tea buatan sendiri pun sudah siap di sajikan bersama keluarga.
Ice cream yang sudah di cetak |
Dan untuk informasi ice cream lainnya bisa lihat di label kuliner
informasi tentang kesehatan dan keselamatan kerja hksafety
informasi tentang karate danu wadokai
informasi seputar lowongan pekerjaan lampung Unversal loker
0 Response to " Ice cream green tea buatan sendiri"
Posting Komentar